Kamis, 08 Januari 2009

11 Siapa Menyusul Mas Sugi???

Kamis (9/1) blog Sugiharto Hendrata (http://borneohijau.multiply.com/) sudah ditampilkan di BPost.Mau lihat tampilannya bisa dibacadi epaper http://www.banjarmasinpost.co.id/ Siapa blogger berikutnya? Ayo tampilkan blog kamu di Banjarmasin Post tiap Kamis, contact royan.naimi@gmail.com. Mari sama-sama kita giatkan menulis di blog.

11 komentar:

. ic4l . mengatakan...

wew.......... linknya mana neh??? kasih disini dung biar gampang bukanya

rixco stevent mengatakan...

mentep bos..! sebagai bagian dari partisipasi jurnalisme warga :D salute atas terobosan yang diambil redaksi B.Post, kalau boleh usul angkat Topik Potensi Pariwisata di Kalimantan Selatan sekaligus bagian dari promosi IndonesiaVisit2009 yang di canangkan Dinas Pariwisata dan Pemerintah Daerah Banjarmasin :D

:: Ex MP'ers :: mengatakan...

mencari bahan dulu nah..

tentang kopdaran kayapa bos tema nya atwa judulnya

siUTUH Banjar mengatakan...

ulun umpat kopdar na....

insya allah ulun luang akan waktu

royan naimi mengatakan...

sip..mun kopdar baiknya betamuan dulu beberapa org bpost siap menyuport pemberitaan lawan pembentukan komunitas, kalo bisa bikin proposal dulu

:: Ex MP'ers :: mengatakan...

nah ini pang....

Kopdarannya dadakan terus......

belom ada kopdar yg terkoordinir dan juga mengajukan proposalnya itu juga gak tw mau kemana??????

royan naimi mengatakan...

sip tu....

royan naimi mengatakan...

sip tu....

royan naimi mengatakan...

mun hadak betamuan bisa di bpost, kumpulkan urangnya, sekalian aja atur kunjungan melihat dapur bpost bisa kita terbitkan di bpost, jadi promo gasan blogger nang lain jua, nah kaya itu bisa tebentuk komunitas

:: Ex MP'ers :: mengatakan...

Oke Sip...

Di rundingkan lwn Bagiannya dlo nah....

royan naimi mengatakan...

sep bos...

My Blog List

 

Coretan Royan Naimi Copyright © 2011 - |- Template created by O Pregador - |- Powered by Blogger Templates